Beranda News

Jelang Lebaran, Ribuan Petasan di Kabupaten Tangerang Disita Polisi

, Pelita.co – Dibawah pimpinan Kompol Efendi , melaksanakan “ Petasan“,alhasil Petugas kepolisian Tangerang menjelang lebaran Idul fitri 1440H tahun 2019 berhasil menangamankan Andi dan Isah seorang Pemilik sekalisgus penjual petasan yang sudah siap edar.

Berdasarkan informasi warga tentang adanya penjual dan penyimpanan petasan di Kp. Galuga Rt 03 Rw 05 Kel. Binong Kec. Curug Kab. Tangerang, tersebut maka pada hari Minggu (02 /06/ 2019). sekitar pukul 20.00 Wib, team Vipers Polsek Kelapa Dua dipimpin Kanit Reskrim AKP Mukmin, S.H melakukan penyelidikan di sekitar TKP.

Setelah dipastikan bahwa benar di TKP ada menjual sekaligus tempat penyimpanan petasan, maka dilakukan penggeledahan.

Jelang Lebaran, Ribuan Petasan di Kabupaten Tangerang Disita Polisi

Kelapa Dua Kompol Efendi S.H., menyatakan, bahwa Andi dan Isah di Kp. Galuga Rt 03 Rw 05 Kel.Binong Kec.Curug Kab.Tangerang. Minggu (2/6/19) Pukul 19:00 Wib. tanpa melakukan perlawanan. Andi dan Isah merupakan pemilik petasan itu.

Baca juga :  Jelang Arus Mudik, Polres Tangerang Selatan Gelar Ops Ketupat Jaya 2019

“Diduga kuat barang tersebut hasil diproduksi Andi dan Isah akan diperjual belikan untuk perayaan malam lebaran, Saat penangkapan Andi dan Isah tak sama sekali melakukan perlawanan,” papar Efendi saat di konfirmasi oleh Pelita.co Senin (3/06/2019).

Jelang Lebaran, Ribuan Petasan di Kabupaten Tangerang Disita PolisiKanit Reskrim Polsek Kelapa Dua AKP Mukmin menambahkan, saat melaksanak penangkapan terhadap Andi dan Isah di TKP, Team Vipers polsek Kelapa Dua , berhasil mengamankan, “Barang bukti yang berhasil disita sebanyak

13 bandel petasan (65 gulung) 4.420 petasan ukuran kecil (diameter 2 cm x tinggi 5,5 cm), 390 petasan ukuran besar (diameter 4 cm x tinggi 11 cm) dan 7 bandel petasan (35 gulung) 3.080 petasan ukuran kecil (diameter 2 cm x tinggi 5,5 cm), 595 petasan ukuran besar (diameter 4 cm x tinggi 11 cm), dengan total keseluruhan 7.500 petasan ukuran kecil (diameter 2 cm x tinggi 5,5 cm), 985 petasan ukuran besar.(diameter 4 cm x tinggi 11 cm). biji petasan ukuran besar dan kecil.” tambahnya.

Baca juga :  Musrenbang Kecamatan Legok 2021, Tingkatkan SDM dan Produktivitas Ekonomi Kerakyatan

Selanjutnya, “Guna penyelidikan lebih lanjut, pemilik /penjual atas nama Adi dan Isah berikut barang bukti diamankan ke Polsek Kelapa Dua,” Pungkasnya