Beranda News

Mahasiswa Akper Pemkab Purworejo Ikuti Pelatihan BTCLS Bersama tim MST 119 Jakarta

 

, Pelita.co,– Untuk meningkatkan kompetensi mahasiswa. Akper Purworejo mengadakan pelatihan BTCLS (Basic Trauma Cardiac Life Support).

Kegiatan yang diikuti 81 peserta dari mahasiswa Akper semester akhir ini, berlangsung selama lima hari, dari Rabu (30/03/2022) hingga Minggu (03/04/2022), yang dilaksanakan secara online hari dan 2 hari praktek (Skill Station).

Pelatihan BTCLS dibuka secara resmi oleh , Wahidin, S.Kep, Ns, , pada Rabu (30/03/22).

Menurut Direktur Akper Pemkab Purworejo, Wahidin, S.Kep, Ns, M.Kes, melalui Nova Ari Pangesti, S.Kep, Ns, M.Kes, selaku seksi acara pelatihan mengatakan, pelatihan ini terlaksana kerjasama dengan tim MST (Medical Service Training) 119 dari .

“Untuk materi pelatihan BTCLS sendiri tentang penanganan-penanganan atau tindakan untuk memberikan pertolongan pada pasien gawat darurat, seperti jantung atau korban guna mencegah kematian atau kerusakan organ sehingga produktivitasnya dapat dipertahankan setara sebelum terjadinya bencana atau peristiwa gawat darurat yang terjadi.

Baca juga :  Satu Desa di Tempat Berbeda, Dua Orang Meninggal Akibat Jatuh dari Pohon Mahoni Saat Cari Pakan Ternak

Untuk kegiatan BTCLS, ada beberapa fase pelatihan, seperti fase deteksi, fase supresi, fase pra rumah , fase rumah sakit dan fase rehabilitasi,” jelas Nova, Kamis( 31/3/22).

Menurut Nova, pelatihan yang dilaksanakan tiap tahun ini merupakan kegiatan untuk mahasiswa semester akhir. Karena dengan pelatihan ini, para mahasiswa akan mendapatkan , dimana sertifikat tersebut sangat dibutuhkan oleh mahasiswa sebagai syarat untuk bekerja dan juga menambah nilai kredit poinnya di keperawatan.

“Pelatihan ini juga untuk mencapai visi misi Akper Pemkab Purworejo, yakni keunggulan di keperawatan gawat darurat. Ini merupakan wujud visi misi Kita untuk melatih dan memberikan keterampilan pada mahasiswa dalam peningkatan penanganan pasien-pasien gawat darurat,” terang Nova.

Nova berharap, dengan pelatihan BTCLS,
mahasiswa dapat meningkatkan kompetensinya dalam penanganan pasien gawat darurat dan tentunya saat mereka lulus dan bekerja di RS, mereka dapat mengaplikasikannya.

Baca juga :  Perseteruan Antara Pengurus Akper Pemkab Lama Dengan yang Baru Terus Berlanjut