Topik: Dana Desa
DD Desa Kerang Diproyeksikan Penguat Ketahanan Pangan
MAGETAN,Pelita .co - Pemerintah Desa Kerang, Kecamatan Takeran, Magetan, Jawa Timur, mengalokasikan anggaran Dana Desa (DD) untuk menguatkan ketahanan pangan wilayah desa setempat.
Sumber pendanaan...
Dugaan Penyelewengan Anggaran Pembangunan Gedung Polindes di Kosambi Dalam
TANGERANG, Pelita.co - Pembangunan gedung Pondok bersalin Desa (Polindes) di Kampung Bojong RT 01/02 Desa Kosambi Dalam Kecamatan Mekar Baru Kabupaten Tangerang di pertanyakan.
Pasalnya...
Proyek Hotmix Jalan Lingkungan di Desa Kedung Dalam Kecamatan Mauk, Diduga Jadi Ajang Korupsi
TANGERANG, Pelita.co - Proyek pembangunan jalan hotmix di Kampung Kijem, RT 003/RW 001, Desa Kedung Dalam Kecamatan Mauk, Kabupaten Tangerang, mencuatkan dugaan adanya praktek...
Anggaran Perawatan Vidiotron Desa Rajeg Mulya Tahun 2023 Diduga di Tilap
TANGERANG, Pelita.co - Informasi publik berupa Layar LED atau Videotron milik Desa Rajeg Mulya Yang terpampang di pinggir jalan raya Rajeg Mulya Kecamatan Rajeg...
465 Kades di Purworejo Jabatannya Diperpanjang, Bupati Ingatkan Penggunaan Dana Desa Harus Berhati-hati
PURWOREJO, Pelita.co,-Bupati Purworejo Hj Yuli Hastuti SH mengukuhkan dan menyerahkan Surat Keputusan (SK) 465 Kepala Desa yang telah masuk didalam penambahan masa jabatan, Kamis...
Santer Isu RAB Dana Desa Bocor Ke Publik, Seluruh Kades di Panggil Camat Sukadiri
TANGERANG,Pelita.co - Mendadak pada Kamis sore seluruh Kades di lingkup Kecamatan Sukadiri di panggil dan menghadap Camat, Di saat staf dan jajaran kecamatan sudah...
Kades Jatimalang Kembali Pimpin Polosoro. Bupati Meminta Polosoro Kelola Dana Desa Sesuai Aturan.
PURWOREJO, Pelita.co,-Bupati Purworejo RH Agus Bastian SE MM membuka Musyawarah Daerah (Musyda) Polosoro VII, di gedung Ganeca Convention Hall, Kamis (06/07/23).
Tampak hadir Plt Sekdin...
Miris Desa Kampung Kelor Diduga Gunakan Listrik ilegal Untuk Aktivitas dan Operasional Kantor
TANGERANG Pelita.co - Pemerintah Desa Kampung Kelor Kecamatan Sepatan Timur Kabupaten Tangerang, Diduga telah gunakan listrik ilegal untuk kegiatan prasarana dan operasional kantor,
Pasalnya kantor...
Kemendagri Minta Pemdes Kendalikan Inflasi di Tingkat Desa
JAKARTA,Pelita.co - Menteri Dalam Negeri (Mendagri) Muhammad Tito Karnavian meminta seluruh pemerintah daerah mengendalikan laju inflasi, tak terkecuali pemerintah desa. Mendagri menambahkan, apabila daerah...
Dengan Aplikasi SIKADES Kepala Desa Akan Lebih Mudah Kelola Dana Desa
PURWOREJO, Pelita.co,-Kini para kepala desa (kades) tidak lagi pusing, karena sekarang ada solusi bagi kades yakni aplikasi yang bisa mengatur Dana Desa atau DD....
Bertemu Ratusan Kepala Desa di Sumenep, Puan Minta Dana Desa Dikelola Secara Transparan
SUMENEP,Pelita.co - Memungkasi kunjungan kerjanya di Jawa Timur, Ketua DPR RI bertemu dengan lebih dari 300 Kepala Desa di Kabupaten Sumenep, Kamis (3/3/2022) kemarin....
Diduga Pemalsuan Surat, Oknum Desa Sukawali Dilaporkan Ke Polisi
TANGERANG, Pelita.co - Diduga penyaluran bantuan langsung tunai (BLT) banyak kejanggalan di desa Sukawali, Kecamatan Pakuhaji, Kabupaten Tangerang. Pasalnya, diduga ada oknum yang telah...
Ingat, Penggunaan Anggaran Covid-19 Harus Sesuai Aturan
PURWOREJO, Pelita.co -Penggunaan anggaran untuk penanganan Covid-19 harus sesuai dengan aturan dan perundang-undangan yang berlaku. Termasuk penggunaan Dana Desa terkait Pemberlakuan Pembatasan Kegiatan Masyarakat (PPKM)...
Terkait BLT DD Taban Anggaran Tahun 2020, DPAC LAPBAS Jambe Akan Buka Laporan Ke Kejarı...
TANGERANG, Pelita.co - Pemerıntah Desa Taban, Kecamatan Jambe, Kabupaten Tangerang melaluı Dana Desa anggaran Tahun 2020 telah terdaftar sebanyak 243 kepala keluarga selaku Keluarga...
Ini Jawaban Kepala Desa Soal Dana LPM Desa Pangkat, Kecamatan Jayanti
TANGERANG, Pelita.co - Kabar yang mencuat tentang anggaran LPM Desa Pangkat, Kecamatan Jayanti, yang di pakai untuk kepentingan pribadi sebenarnya cuma salah komunikasi saja,...
Peringati 7 Tahun UU Desa, Ditjen Bina Pemdes Kemendagri Luncurkan TV Bina Pemdes
JAKARTA. Pelita.co - Direktorat Jenderal (Ditjen) Bina Pemerintahan Desa (Pemdes) Kementerian Dalam Negeri (Kemendagri) meluncurkan TV Bina Pemdes dalam peringatan 7 tahun diberlakukannya Undang-Undang...
Camat Cisoka Peletakan Batu Pertama Pembangunan RTLH Desa Slapajang Tahun Anggaran 2020
TANGERANG, Pelita.co - Pemerintahan Desa (Pemdes) Slapajang kecamatan Cisoka Kabupaten Tangerang Banten Kamis (17/12/2020) melakukan peletakan batu pertama pembangunan, Rumah tidak layak huni (RTLH)...
Pemdes Slapajang Gelar Peletakan Batu Pertama Program Bedah Rumah
TANGERANG,Pelita.co - Pemerintahan Desa (Pemdes) Slapajang Kecamatan Cisoka Kabupaten Tangerang melakukan bedah rumah warganya lewat dana desa Tahun 2020 di kampung Talaga RT 01...
Pemdes Slapajang Salurkan BLT DD Tahap 8 dan 9 Ke 196 KK
TANGERANG, Pelita.co - Pemerintahan Desa (Pemdes) Slapajang kecamatan Cisoka kabupaten Tangerang, Kamis (10/12/2020) bertempat di aula Desa Slapajang, menyalurkan Bantuan Langsung Tunai (BLT) Dana...
Pemdes Selapajang Salurkan BLT Dana Desa Tahap VI kepada 196 KK
TANGERANG,Pelita.co - Pemerintah Desa (Pemdes) Selapajang, Kecamatan Cisoka, Kabupaten Tangerang, Banten, menyalurkan Bantuan Langsung Tunai (BLT) Dana Desa Tahun 2020 Tahap VI kepada 196...
Mendagri: Bakal Paslon Agar Tidak Melakukan Arak-Arakan dan Menciptakan Kerumunan Massa Saat Proses Pendaftaran
JAKARTA,Pelita.co - Menteri Dalam Negeri (Mendagri) Muhammad Tito Karnavian mengingatkan para bakal pasangan calon (paslon) pada Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada) Tahun 2020 di 270...
Mendagri Ingatkan Bakal Pasangan Calon untuk Patuhi Protokol Kesehatan Covid-19
JAKARTA,Pelita.co - Menteri Dalam Negeri (Mendagri) Muhammad Tito Karnavian mengingatkan para bakal pasangan calon (paslon) pada Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada) Tahun 2020 di 270...
29 KK Sukajaya Terima BLT Dana Desa Tahap Tiga
MUSI RAWAS, Pelita.co - Sebanyak 29 KK (Kepala Keluarga) Desa Sukajaya Kecamatan Sumber Harta Kabupaten Musi Rawas, Sumatera Selatan terima Bantuan Langsung Tunai (BLT)...
Silaturahmi dengan Apdesi, Kapolresta Tangerang: Bhabinkamtibmas Harus Tahu Permasalahan di Desa
TANGERANG,Pelita.co - Kapolresta Tangerang Kombes Pol Ade Ary Syam Indradi menyebut, anggota bhabinkamtibmas harus mengetahui permasalahan yang ada di tingkat desa. Menurutnya, salah satu...
Asyik, BLT Dana Desa Cibadak Mulai Cair, Tiap KK Terima Rp.600 Ribu
TANGERANG, Pelita.co - Pemerintahan Desa Cibadak, Kecamatan Cikupa mulai menyalurkan Bantuan Langsung Tunai (BLT) dari Dana Desa (DD) sebanyak 145, dan sumber PBH 145....